Masalah



masalah datang dan pergi
ketika dia hinggap
hidup ini akan terasa berat
tetapi ketika ia pergi
hidup ini akan terasa lebih ringan
bahkan lebih ringan dibanding yanf sebelumnya-sebelumnya
dan satu harta berharga yang ia tinggalkan disebut "pengalaman" .